Laman

Kamis, 10 April 2014

Biografi JENDRAL TNI (PURN) ENDRIARTONO SUTARTO SH


JENDRAL TNI (PURN) ENDRIARTONO SUTARTO SH
Lahir di Purworejo, 29 April 1947
PENGABDIAN TIADA HENTI / JEJAK REKAM YG JELAS & TERUJI :
*Lulus dari SMAN 2 BANDUNG (1967)
*Lulus dari AKABRI Bagian Darat (1971)
*Komandan Peleton Bantuan A/ Yonif Linud 305 Kostrad (1972 – 1975) *Komandan Kompi B/ Yonif Linud 328 Kostrad (1976)
*Komandan Kompi C Yonif Linud 330 Kostrad (1976 - 1979)
*Kepala Seksi Operasi Yonif Linud 330 Kostrad (1979 – 1981)
*Kepala Staf Instansi Operasi 330 Kostrad (1980)
*Guru Militer Secapa AD (1982 – 1984)
*Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) 514 Kostrad (1985 – 1987)
*Komandan Kontingen Garuda IX (1988 – 1989)
*Kepala Staf Brigade Infanteri Lintas Udara 17 Kostrad (1989 – 1991)
*Asisten Operasi (Asops) Kasdam Jaya (1993 – 1994)
*Komandan Resort Militer 173 Dam-VIII/Trikora (1994 - 1995)
*Kepala Staf Divisi Infanteri 1 Kostrad (1995 - 1996)
*Wakil Asisten Perencanaan Umum Panglima ABRI (1996)
*Wakil Asisten Operasi Kepala Staf AD (Waasops Kasad) (1996 - 1997)
*Komandan Paspampres (1997 – 1998)
*Asisten Operasi Kepala Staf Umum (Asops Kasum) TNI (1998 - 1999)
*Komandan Sekolah Staf dan Komando (Sesko TNI) (1999 – 2000)
*WAKASAD (2000)
*KASAD (2000 - 2002, masa Presiden Gus Dur & Megawati)
*PANGLIMA TNI (2002 - 2006, masa Presiden Megawati & SBY) & 2x PENAGGUHAN PENSIUN

*KOMISARIS UTAMA PERTAMINA
Mengundurkan diri, KARENA :
- GAJI SGT BESAR tdk sebanding dgn tugas.
- Pertamina tidak melakukan pelayanan terbaik kepada masyarakat, pdhal mengelola bahan yang sangat strategis untuk kepentingan rakyat,
- Ditemui nilai-nilai yang bertabrakan dengan prinsip yang dianut.
*KETUA TIM ANALISIS & ADVOKASI KPK (September 2010-Sekarang)
*KETUA UMUM 7 Summits Expedition WANADRI (2010-Sekarang)
*Bertugas dan belajar di luar negeri : MESIR 1975, SAUDI ARABIA 1975, AMERIKA SERIKAT 1977, SELANDIA BARU 1983, MALAYSIA 1984 dan 2000, IRAK 1989, IRAN 1989, KAMBOJA 1991, THAILAND 1992, dan INGGRIS 1995.
TANDA JASA & PENGHARGAAN NEGARA :
01)Bintang Mahaputra Adipradana
02)Bintang Dharma
03)Bintang Yudha Dharma Utama
04)Bintang Kartika Eka Paksi Utama
05)Bintang Jalasena Utama
06)Bintang Swa Bhuwana Paksa Utama
07)Bintang Bhayangkari Utama
08)Bintang Yudha Dharma Pratama
09)Bintang Kartika Eka Paksi Pratama
10)Bintang Yudha Dharma Nararya
11)Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
12)Bintang Jasa Utama
13)Satya Lencana Kesetiaan XXIV
14)Satya Lencana GOM VII/Aceh
15)Satya Lencana GOM IX/Raksaka Dharma
16)Satya Lencana Seroja
17)Satya Lencana Wira Karya
18)Satya Lencana Santi Dharma
19)Satya Lencana PBB/UNEF-1
20)Satya Lencana PBB/UNIIMOG
21)Penghargaan Kelas 1 dari Pemerintah Singapura
22)Penghargaan Kelas 1 dari Kerajaan Brunei Darusalam
23)Penghargaan Kelas 1 dari pemerintah Malaysia
24)Penghargaan kelas 1 dari pemerintah Thailand
25)Penghargaan kelas 1 dari pemerintah Cambodia 2005
26)Bintang Kehormatan The Royal Order of Sahametrei Mohaserevadh Grand Cross.
VISI / MISI :
*Memperbaiki kondisi demokrasi untuk keadilan.
*Membangun ekonomi rakyat untuk tercapainya kesejahteraan.
*Hilangkan ketergantungan negara terhadap BBM melalui konversi ke energi alternatif terbarukan agar subsidi bisa dialihkan guna mengentaskan kemiskinan.
*mengembalikan kemajuan sektor pertanian untuk kemandirian bangsa. *Mengurangi import dan meningkatkan eksport.
*MEMENUHI 5 KATAGORI SBG PEMINPIN INDONESIA (LSI 2014 :
a).Mampu memimpin negara & pemerintahan.
b).Tidak melakukan atau diopinikan melakukan KKN atau suap.
c).Tidak melakukan atau diopinikan melakukan tindak kriminal atau pelanggaran HAM.
d).Jujur, amanah atau bisa dipercaya.
e).Mampu berdiri di atas semua kelompok atau golongan

SUMBER: dari berbagai sumber

DAFTAR BLOG TER-UPDATE